
Detik bertalu
waktu menipu
terpaku
aku...
kamu...
kita...
kemana?
Di ujung gelisah
kubertapa asa
rajut pun ku tak berani
takutku sebuncah
egoku dimenangkan
raguku jadi jagoan
belum juga ku berani
menawan asa
memupuk rindu
i've been lost on the track of time,
karenamu?

0 komentar:
Posting Komentar